Artikel
Desa Membangun Indonesia
23 Juni 2018 03:19:33
Administrator
293 Kali Dibaca
Perpustakaan
Menemukan ruh pembangunan yang memberdayakan tidaklah mudah. Reformasi di Indonesia pada tahun 1998 telah memilih sis-tem desentralisasi. Otonomi daerah menjadi konsep operasionalnya. Bukan tidak berhasil, tapi penyelenggaraan otonomi daerah ternyata belum mampu melahirkan kesejahteraan bagi lapisan masyarakat ter-bawah yang hidup di desa. Bahkan gini rasio 1 terus meningkat sudah di atas 0,41 yang menandakan kesenjangan ekonomi yang semakin lebar. Otonomi daerah cenderung jamak menyediakan karpet merah bagi kelompok usaha untuk mengelola sumber daya alam daerah. Tidaklah mengherankan bahwa di era otonomi daerah lengket dengan paradigma market driven development dan desa masih terpinggirkan.


Vaksinasi Rabies di Kelurahan Semarapura Kauh
Penyuluhan Kesehatan di Kelurahan Semarapura Kauh.
Posyandu ILP di Banjar Pegending
Posyandu ILP di Banjar Budaga
Bimbingan Teknis Pengelola Website Desa Dinas/Kelurahan tahun 2025
Musyawarah Kelurahan Khusus Pembentukan Koperasi Merah Putih Kelurahan Semarapura Kauh
Posyandu Lansia dan Senam Lansia di Banjar Pegending.
KEGIATAN PE (PENYELIDIKAN EPIDEMIOLOGI) DBD DI LINGKUNGAN BUDAGA
Kegiatan Posyandu Lansia dan Senam Lansia di Balai Banjar Pegending
MONITORING PENDUDUK PENDATANG
Kerja Bakti Serangkaian Festival Semarapura Kauh " Panji Buana Metaksu "
Posyandu Balita di Lingkungan Budaga
Posyandu Lansia dan Senam Lansia di Balai Banjar Pegending
GERAKAN SEMESTA BERENCANA BALI RESIK SAMPAH PLASTIK
Kegiatan Bulan Bahasa Bali Tahun 2022
Verifikasi Lapangan Tim Penilai Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi ke Kelurahan Semarapura Kauh